Ford Telstar and Mazda Capella Owner's Club
Would you like to react to this message? Create an account in a few clicks or log in to continue.
Pencarian
 
 

Display results as :
 


Rechercher Advanced Search

Latest topics
» RPM Tiba-tiba drop
Engine Tune Up EmptySun Sep 22, 2013 5:52 pm by rahmat

» Pulley camshaft mazda capella
Engine Tune Up EmptyThu Aug 23, 2012 9:12 pm by Dhanu hamid

» Tips mengganti Hydarulic Lash Adjuster
Engine Tune Up EmptyMon Aug 20, 2012 9:03 pm by Dhanu hamid

» Satu tahun perjalanan ForMa-C
Engine Tune Up EmptyThu Jun 07, 2012 1:10 pm by Admin

» Engine Hard Starting
Engine Tune Up EmptyTue Jan 10, 2012 7:08 am by baracuda09

» AC tidak dingin kalau siang hari apalagi sedang panas terik matahari
Engine Tune Up EmptyTue Dec 20, 2011 10:09 am by h4md1

» ...Mendeteksi kerusakan kopling mobil...
Engine Tune Up EmptyFri Dec 16, 2011 9:31 am by baracuda09

» Piston rem ford telstar TX5 tahun 94
Engine Tune Up EmptyWed Nov 09, 2011 8:18 am by h4md1

» Repair Hydraulic Lash Adjuster
Engine Tune Up EmptyFri Nov 04, 2011 1:11 pm by baracuda09

Gallery


Engine Tune Up Empty
Navigation
 Portal
 Indeks
 Anggota
 Profil
 FAQ
 Pencarian
Affiliates
free forum

User Yang Sedang Online
Total 1 user online :: 0 Terdaftar, 0 Tersembunyi dan 1 Tamu

Tidak ada

[ View the whole list ]


User online terbanyak adalah 20 pada Wed Jun 10, 2020 10:07 pm

Engine Tune Up

Go down

Engine Tune Up Empty Engine Tune Up

Post  baracuda09 Wed Jul 06, 2011 11:31 am

Seringkali kita mendengar tentang Tune Up, apasih yg dilakukan apasih artinya, pengertian tentang tune-up sendiri adalah mengembalikan performan engine pada kondisi semula..dibawah ini penjelasannya.

Engine Tune-Up.secara menyeluruh :
- Ganti busi std pabrikan ... jangan yg abal2..
ada beberapa type mobil yg bermasalah di jalan (sering mati2) hanya karena businya tidak standar pabrik, contoh : Chevrolet Zafira...
- Ganti filter udara, bila kotor,mampet dapat menyebabkan mobil menjadi boros,kurang tenaga..karena udara yg dibutuhkan untuk pembakaran berkurang.
- Ganti filter bensin, jika filter bensin tersumbat/mampet maka pada kecepatan diatas 80 km/h mobil akan tersendat-sendat.
- Overhaul Carburator, bersihkan lubang2 dijalur bensin dan udara, cek spuyer apakah diameter lubangnya sudah membesar atau ukurannya telah dirubah, kembalikan keposisi standar, bagi mobil injection : bersihkan Throttle body berikut IAC (servo) TPS, dan bersihkan juga injector dari kotoran (kerak) pastikan pennyemprotan injector seperti kabut (bukan menetes)....
- Cek selang2 vacuum apakah bekerja dengan baik (menyedot/menghisap) dan periksa kalau dah retak,sobek ganti..
- Cek Timing...kembalikan pada posisi standar pabrik misal 8'-10' BTDC (before top dead center)...
- Periksa atau bersihkan socket2 yang berhubungan dengan engine electrical, apakah terkoneksi dengan baik....
- Periksa kebocoran selang2 air pada cooling system, cek motor fan radiator/AC apakah putarannya normal...(putaran dibawah normal/pelan dapat menyebabkan engine over heat).
- Periksa kebocoran oli bagian luar, perbaiki jika ada kebocoran pada sealnya.
- Periksa kebocoran pada Exhaust System, jika bocor dapat mempengaruhi berkurangnya engine power....
- Periksa drive belt (V-belt/fan belt) kalau sudah ada keretakan segera diganti.

Kira2 seperti itu gan kalau qt ingin mobil kesayangan dalam kondisi prima...

[img]Engine Tune Up Dgdjzeaz[/img]
baracuda09
baracuda09

Jumlah posting : 41
Join date : 05.06.11

Kembali Ke Atas Go down

Kembali Ke Atas

- Similar topics

 
Permissions in this forum:
Anda tidak dapat menjawab topik